Loading Events

« All Events

  • This event has passed.

Fenomena Calo Jurnal untuk Karir Dosen dan Penanggulangannya

February 12, 2023 @ 3:00 pm - 5:00 pm

Selamat malam waktu UK teman-teman Doctrine!

Akhir weekend ini DoctrineUK akan mengadakan webinar yang akan membahas fenomena calo jurnal yang sedang marak terjadi di Indonesia dan bagaimana hal ini mempengaruhi karir para dosen.

Diskusi tentang maraknya Calo Jurnal Internasional untuk Guru Besar di Indonesia yang akan dibawakan oleh: Rama Oktavian (PhD Students, Chemical and Biological Engineering, The University of Sheffield) dan Revy Safitri (PhD Students, Civil Engineering di Newcastle University). Topik yang akan dibahas adalah:

  • Peraturan Kepegawaian untuk jenjang karir Dosen (PNS maupun Non-PNS),
  • Peraturan Kenaikan Jabfung karir Dosen
  • PO PAK
  • Syarat Publikasi Dosen
  • Korelasi antara BKD (Beban Kinerja Dosen) dan PO PAK dalam Capaian Angka Kredit

 

Minggu, 12 Februari 2023
15-17pm (UK Time)

Zoom https://its-ac-id.zoom.us/j/5936612270?pwd=V0VGaWI5YWZab3ZmMzM1a0JaKzFsQT09

Meeting ID: 593 661 2270
Passcode: fenocalogb

Sampai jumpa kawan-kawan hari Minggu besok!

Details

Date:
February 12, 2023
Time:
3:00 pm - 5:00 pm

Venue

Zoom
United Kingdom + Google Map